Tag: TPA

  • Jadikan Sampah sebagai Sumber Cuanmu

    Jadikan Sampah sebagai Sumber Cuanmu

    Sumber gambar: freepik.com Sampah memang menjadi barang yang tak terpisahkan dari manusia pada dewasa ini. Di mana ada manusia, di situ ada sampah. Relasi manusia dengan sampah sangatlah dekat. Salah satu yang menjadi titik kedekatan relasi manusia dengan sampah bisa dilihat sejak adanya revolusi industri pada akhir abad ke-18 di Inggris. Peristiwa tersebut menjadi sebuah…

  • Ketika Kita Menyepelekan Sampah

    Ketika Kita Menyepelekan Sampah

    Sumber gambar: freepik.com Sampah sangat dekat dengan kita. Setiap hari kita menghasilkan sampah. Sampah sudah menjadi produk peradaban manusia. Kehadiran sampah, mau tidak mau, suka tidak suka, haruslah dikelola dengan baik. Tak boleh disepelkan. Mengapa?  Saat ini sampah sangatlah beragam jenisnya. Mulai dari organik, anorganik, rosok, dan residu. Semua jenis sampah itu kita produksi setiap…

  • Mengenal Rantai Pengelolaan Sampah

    Mengenal Rantai Pengelolaan Sampah

    Semua kehidupan di Bumi memiliki siklusnya masing-masing. Seperti tumbahan dengan fotosintesisnya, hewan dengan rantai makanannya, manusia dengan tumbuh dan kembangnya. Ada yang datang, ada yang pergi, ada yang kembali. Termasuk sampah. Ada siklus atau rantai pengelolaan yang perlu dibuat.  Sama halnya siklus alam lainnya, sampah yang merupakan produk dari manusia juga memerlukan pengurai. Keberadaan sampah seakan sudah…

  • Pentingnya Memilah Sampah dari Rumah 

    Pentingnya Memilah Sampah dari Rumah 

    Tahun 2030 mendatang bumi akan dibanjiri oleh sampah. Prediksi sebanyak 111 juta ton sampah akan ditampung oleh planet tempat kita tinggal. Mengapa angkanya bisa sebanyak itu?  Adanya jumlah sampah sebanyak itu adalah tidak lain dampak dari kebijakan larangan impor Tiongkok. Negeri tirai bambu tersebut sejak Januari 2018 secara resmi menghentikan impor sampah ke dalam negerinya. …

  • Solusi Jitu Penanggulangan Sampah, Jika TPA Tutup Lagi

    Solusi Jitu Penanggulangan Sampah, Jika TPA Tutup Lagi

    TPA (Tempat Pembuangan Akhir) Piyungan lagi-lagi tutup. Tempat pembuangan sampah terbesar di Yogyakarta itu tutup selama dua hari mulai dari 16-17 September 2022. Alasannya adalah untuk penataan dan pembuatan area unloading sampah. Entah ini alasan yang menguntungkan atau tidak.  Pada bulan Mei 2022 TPA Piyungan juga tutup. Alasannya karena kelebihan muatan sampah. Sehingga tidak memungkinkan…

  • Anda Warga Jogja dan Kesulitan Membuang Sampah? Inilah Solusinya! 

    Anda Warga Jogja dan Kesulitan Membuang Sampah? Inilah Solusinya! 

    Sebagai provinsi yang dihuni lebih dari 3,5 juta orang, Daerah Istimewa Yogyakarta tentu tak lepas dari berbagai masalah. Salah satunya adalah masalah sampah.  Pada bulan Mei 2022 menjadi puncak kasus meledaknya sampah di Tempat Pembuangan Sampah Terpadu (TPST) di Piyungan.  Warga sekitar wilayah TPST Piyungan tersebut memblokade akses kendaraan pengangkut sampah menuju TPST. Hal tersebut…